Sabtu, 11 Agustus 2012

Cara Menampilkan Judul Postingan Berlabel tertentu

Cara Menampilkan Judul Postingan Berlabel tertentu
Ska Blogger - Cara Menampilkan Judul Postingan Berlabel tertentu. Dipostingan kali ini saya cuman berbagi kode yang dapat memunculkan judul postingan yang berlabel tertentu, semisal saya mau mengumpulkan postingan yang berlaber Template, dan saya cuman butuh judulnya saja. Kodenya seperti ini:

Ganti url blog dibawah yang berwarna lime / hijau dengan url blog agan. Sedangkan warna biru diganti dengan nama label tertentu, kalau semisal ada sepasi, ganti sepasinya dengan % :
<script style="text/javascript">
var numposts = 50;
var standardstyling = true;
function showrecentposts(json) {
for (var i = 0; i < numposts; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
var posttitle = entry.title.$t;
var posturl;
if (i == json.feed.entry.length) break;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
posturl = entry.link[k].href;
break;
}}
posttitle = posttitle.link(posturl) ;
if (standardstyling) document.write('<li>');
document.write(posttitle);}
if (standardstyling) document.write('</li>');
}
</script>
<ul>
<script src="http://blogger-ska.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Template%20Blogger?
orderby=published&alt=json-in-script&
callback=showrecentposts&max-results=999">
</script>
</ul>
Bisa dibuat dengan sistem penomoran 1,2,3 dss. Ganti url blog dibawah yang berwarna lime / hijau dengan url blog agan. Sedangkan warna biru diganti dengan nama label tertentu, kalau semisal ada sepasi, ganti sepasinya dengan % :
<script style="text/javascript">
var numposts = 50;
var standardstyling = true;
function showrecentposts(json) {
for (var i = 0; i < numposts; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
var posttitle = entry.title.$t;
var posturl;
if (i == json.feed.entry.length) break;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
posturl = entry.link[k].href;
break;
}}
posttitle = posttitle.link(posturl) ;
if (standardstyling) document.write('<li>');
document.write(posttitle);}
if (standardstyling) document.write('</li>');
}
</script>
<ol>
<script src="http://blogger-ska.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Template%20Blogger?
orderby=published&alt=json-in-script&
callback=showrecentposts&max-results=999">
</script>
</ol>
Letakkan kode tersebut dalam Widget maupun postingan, kalau didalam postingan pastikan berada dalam HTML, bukan Compose.

4 komentar:

  1. ini yang saya cari sob, aku coba ya, ini judul tampil di postingan juga?wah keren, copy sob artikelnya :D

    BalasHapus
  2. . . wachhhhhhhhhhhhhhh,, ocae juga nich. simpan dulu achhh . .

    BalasHapus

Don't spam!